Senin, 25 November 2013

Lomba Kopma Addict 2013

Dalam rangka memperingati hari ulang tahunnya, maka Kopma BS UPI mengadakan rangkaian kegiatan Kopma Addict 2013 :D

Acara Pra Event Kopma Addict kali ini, mengadakan tiga buah lomba, yaitu:

1) Lomba Vocal Grup Se-SMP/SMA sederajat Se-Bandung Raya

Syarat dan Ketentuan :
1. Satu team vocal maksimal terdiri dari 8 orang dan merupakan siswa/siswi SMP/SMA/Sederajat se- Bandung Raya
2. Setiap sekolah dapat mengirimkan maksimal hingga 3 team vocal
3. Pilih satu lagu wajib yang telah ditentukan *
4. Pilih satu lagu Sunda (bebas) untuk ditampilkan di Final
5. Penampilan direkam dalam video berbentuk compact disk (CD) dengan format yang telah ditentukan (avi,mpeg,Wmv) dengan waktu maksimal 8 menit
6. Jenis musik bebas**
7. Pendaftaran dilakukan lewat sms dengan format : DaftarVG_nama team vocal_ Asal Sekolah kirim ke Finish Weny Arntanti (087729082641)
8. HTM Rp.200.000/team. Pembayaran dapat dilakukan melalui Rekening BNI (0258134441) A.n. Attike Kusmiyati
9. Video, bukti pembayaran dan profil sekolah Vocal Group dapat dikirimkan langsung ke Gedung Sekretariat KOPMA BS-UPI Jl.M. A. Ghazali atau melalui e-mail ke VG.KopmAddict@yahoo.com
10. Bagi sekolah yang telah mengirimkan persyaratan lomba harap melakukan konfirmasi ke CP yang tersedia (Batas akhir pendaftaran hingga 30 November 2013)
11. Bagi team yang menang akan diberikan hadiah berupa uang pembinaan jutaan rupiah dan sertifikat, beserta piala walikota untuk juara 1
12. Kriteria penilaian dalam Vocal Group:
• Harmonisasi musik
• Performance
• Kualitas Vokal
• Artikulasi dan aransemen lagu
13. 3 (tiga) tim terbaik akan diumumkan pada tanggal 3 Desember 2013 dan akan melanjutkan ke tahap final
14. Technical meeting akan dilaksanakan pada hari kamis 6 Desember 2013 pukul 13.00
15. Grand Final akan diselenggarakan pada tanggal 10 Desember 2013 pukul 08.00

* Lagu wajib :
Bubuy Bulan
Mojang Priangan
Bajing Luncat
** Panitia hanya menyediakan keyboard sebagai pengiring. Alat music lainnya silakan bawa masing-masing

Tunggu apalagi? Segera daftarkan dirimu sekarang jugaa!

CP :
Meli (087821991241)
Isra (082177561898)
Gina (082121454673)


2) Lomba Stand Up Comedy


Ketentuan dan Syarat :
1. Peserta terdiri dari satu orang mengirimkan video kreatifnya dalam video berbentuk compact disk (CD) dengan waktu maksimal 5 menit (format video bebas)
2. Video dapat dikirimkan langsung ke Gedung Sekertariat KOPMA BS-UPI atau melalui e-mail ke SUC.KopmAddict@yahoo.com dengan menyertakan bukti pembayaran.
3. Pembayaran lomba dapat melalui rekening BNI 0230476373 a.n. Dewi Hahsa Insani, atau langsung ke Gd. Kopma BS UPI.
4. Peserta harus melampirkan data diri pribadi dengan sekurang-kurangnya: Nama Lengkap, Nama Panggilan, TTL, Alamat, Instansi, No. HP, Hobi, Cita-cita, Motto Hidup, dan E-mail
5. Peserta bebas menentukan tema.
6. Peserta yang telah mengirimkan video harap mengirimkan konfirmasi ke CP yang telah tercantum
7. Format konfirmasi pendaftaran melalui sms adalah sebagai berikut. Ketik : Daftar_SUC_nama peserta_Instansi kirim ke 089646853455 (Neneng)
8. Batas pengiriman video hingga 30 November 2013
9. Pemenang seleksi video akan diumumkan pada 3 Desember 2013
10. Peserta yang lolos seleksi video akan melanjutkan ke tahap Grand Final Stand Up Comedy pada hari Selasa, 10 Desember 2013.
11. Bagi para pemenang akan mendapat hadiah berupa sertifikat, piala dan uang pembinaan jutaan rupiah

Kamu seorang Comic? Wajib Ikutan Acara ini !!:D

CP : Tanu (085720767453) l Agus (087823170177) l Azis (085310746688)
Twitter : @kopmaddict_upi
Website : kopmabsupi.blogspot.com
Sekretariat : Jln. Dr Setiabudhi No. 229, Bandung (Gd. Kopma BS UPI)


3) Lomba Desain Merchandise



Tema : Etnik Indonesia

Ketentuan :
1. Daftar via sms dengan cara ketik : Daftar_Design_Nama_Instansi, kirim ke 085794942644 (Endang)
2. Membayar biaya pendaftaran ke rekening BRI 0750-004862-50-8 a.n. Tinggasari Novi P
3. Karya dikumpulkan paling lambat tanggal 3 Desember 2013 ke bsdc.kopma@gmail.com atau langsung ke Gd. Kopma Bumi Siliwangi UPI
4. Pengiriman file diseratakan pembayaran atau bukti transfer
5. Untuk 3 design terbaik akan diberikan hadiah dengan total ratusan ribu rupiah

Soo.. Tunggu apalagi??
Segera buka laptopmu dari sekarang dan kreasikan design mu sekreatif mungkin!!

Only at @KopmAddict_UPI


Yepz, itulah beberapa rangkaian acara Kopma Addict 2013..
Silahkan daftar dengan segera, karena waktu dan tempat terbatas !! :D

Ada yang pertanyaan? Silahkan ke Fanpage FB : Kopma Addict UPI atau follow twitter @kopmaddict_upi ;-)

#eL_Mocha

Tidak ada komentar:

Posting Komentar