Selasa, 21 Juli 2015

Dapet Duit dari Upload Foto, Mau?

Toyota Family Challenge #1

Awalnya gue sih cuma mau iseng" aja blogwalking ke blognya mbak AnisaAE Kepompong, kepo" masalah job review yang lagi rame diomongin di facebooknya. Eh, gak sengaja ngeliat sebuah info yang dulu juga pernah di share sama kang Ali Muakhir. Info apaan ntu?

#1. Info ini khusus untuk pengguna media sosial yang Narsis
Kenapa gitu? Karena ada sebuah tantangan untuk kalian yang mau mengorbankan sedikit waktunya mengupload kenarsisan kalian :)

#2. Info ini akan sangat berguna, terutama untuk para anak kosan
Karena eh karena, cuma dengan mengupload foto ke media sosial, kalian akan mendapatkan uang secara cuma-cuma. Hari ini gratisan, emang ada? Ada dong. Cuma di Toyota Family Challenge! :D

Caranya gimana?

Berikut langkah-langkah yang harus kalian lakukan, step by step :)

Pertama, like fanspage Avanza Nation. Linknya di https://www.facebook.com/avanzanation.

Selanjutnya registrasi di http://toyota.astra.co.id/familychallenge/ melalui facebook atau twitter, dan upload foto terbaikmu beserta keluarga. Cek aja di tab pada sebelah kanan atas browser, ikuti langkah-langkah yang disediakan, pilih template yang kalian suka, dan upload foto yang baru kalian buat ke media sosial kalian.

Toyota Family Challenge #2

Jangan lupa di status update kalian tuliskan keterangan tentang fotomu. Tuliskan "Saya membalas tantangan ... dan menantang ... ." Jangan lupa 2 taggar #ToyotaFamilyChallenge dan #FunPhotoToyota.

Kurang lebih, silahkan lihat postingan gue di sini :)

Kedua, nah ini yang paling penting. Kalian langsung submit link foto ke IDFB (http://indonesianfoodblogger.com/post/page/3710/toyota_family_challenge.html). Harus login dulu ke IDFB agar bisa melihat submit di bawah keterangannya yaa! :)

Jika sudah sumbit, maka kirim email konfirmasi ke indonesianfoodblogger@yahoo.co.id dengan Subject : Toyota Family Challenge dengan menyebutkan : Nama, Url postingan dan no. HP. Ini WAJIB lho, untuk pencairan uangnya :)

Nah, katanya sih fee akan dibayarkan maksimal 1 bulan setelah deadline. Kalo semua sudah dilakukan, tinggal menunggu dhe :)

Gampang kand? Hayuk dicoba dan share juga info ini ke teman"mu yang lain.. Berbagi rejeki mumpung lagi lebaran nih.. Hehe

Semoga bermanfaat ^_^

@agi_eka

Tidak ada komentar:

Posting Komentar