Kamis, 25 Juli 2013

Info Kopma Bulan Juli 2013

Kata siapa di akhir bulan teh waktunya istirahat?
Kata siapa di akhir bulan event" sudah pada habis?
Justru di akhir bulan lah waktunya kita untuk berkumpul dan bersenang" :D

Bersiap-siaplah untuk semua anggota Kopma (Khususnya Kopma Komisariat FPMIPA) untuk mengikuti rangkaian kegiatan Kopma di akhir bulan ini :D

Ada apa di Kopma??

1) Diskusi Koperasi
Yep, yang pertama Forum Diskusi yang membahas tentang Produk Yuridis Kopma BS UPI. Bertempat di Kopma BS UPI, hari Jum'at, tanggal 26 Juli 2013 pukul 15.45 s.d. selesai. Acara ini diselenggarakan langsung oleh PSDA Kopma BS UPI. Kalian belum tahu apa saja Produk Yuridis Kopma? Ikutilah diskusi interaktif ini dan kita akan mengetahuinya di sana! :D


2) PERAK (Pesta Rakyat Kopma)
Ini pesta bukan sembarang pesta, karena di Pesta ini kita akan bersenang" untuk refreshing menjelang UAS Semester Padat :D

Di Perak ini, akan ada acara silaturahim antar Komisariat, Games" seru, dan acara menarik lainnya. Tidak hanya itu, setelah acara Perak, akan dilanjutkan dengan Buka Bersama Kopma BS UPI. Gratis lho bagi 5 orang pendaftar pertama! :D

Catat tanggal dan waktunya !!

Hari : Sabtu, 27 Juli 2013
Waktu : 13.00 s.d. selesai
Tempat : Kopma BS UPI

Tunggu apalagi? Segera daftarkan dirimu sekarang jugaa :D


3) Kuis Interaktif Kopma Komisariat FPMIPA
Nah setelah bersenang" seharian, jangan lupa kalo malamnya kita berkumpul kembali di dunia maya bersama Kopma Komisariat FPMIPA :D

Khusus buat kamu" anggota Kopma Komisariat FPMIPA, hari Sabtu tanggal 27 Juli 2013 pukul 21.00 akan ada lomba khusus teruntuk kalian dari PSDA Kopma Komisariat FPMIPA! :D

Kuis ini bersifat via online, jadi bagi kalian, pantengin terus FB Kopma Komisariat FPMIPA, karena bagi pemenang yang beruntung akan mendapatkan sesuatu dari kita lhoo :D


Gimana?? Seru" kand acaranyaa?? :D
Makanya dari itu, Keep pantengin terus Kopma BS UPI dan juga Kopma Komisariat FPMIPA. Karena di tahun ini akan banyak perubahan yang kita lakukaan ! ;-)

Let's Join Us !

Kopmaku, Kopma BS UPI !
Bravo Koperasi !!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar